October 27, 2015

Fakta Berpelukan

Berpelukan membantu tidur lebih nyenyak
Studi mengungkapkan bahwa berpelukan dapat membantu seseorang untuk tidur lebih nyenyak di malam hari.

Menurut studi yang dilakukan oleh Touch Research Institute of Miami School of Medicine, berpelukan dapat membantu sistem kekebalan tubuh, menyembuhkan depresi, mengurangi stres dan membantu agar tidur lebih nyenyak. Hal ini disebabkan karena hormon oksitosin yang dilepaskan tubuh ketika berpelukan.

Informasi baru nih gaess .. :D

No comments:

Post a Comment