December 14, 2015

Tokoh Penting Proyek Google DeepMind

Google DeepMind Ioannis Antonoglou Mustafa Suleyman Martin Riedmiller
Proyek Kecerdasan Buatan Milik Google.
Sejak tahun 2011, Google memang telah mengakuisisi sebuah proyek pengembangan kecerdasan buatan yang bernama Google DeepMind. Namun siapakah orang - orang pintar dibalik penelitian ini?Mari kita simak dalam beberapa penjelasan berikut.

1. Ioannis Antonoglou
Ioannis Antonoglou, pria yang mengaku pekerjaan aslinya adalah sebagai software engineer ini dilaporkan telah bergabung dengan proyek Google DeepMind sejak 2012.
Google DeepMind Ioannis Antonoglou Mustafa Suleyman Martin Riedmiller
Ioannis Antonoglou
Ia telah mulai bergabung dengan proyek Google DeepMind setelah dinyatakan lulus dan mendapat gelar Master Degree in Artificial Intelligence dan Machine learning dari University of Edinburgh.

2. Mustafa Suleyman
Mustafa Suleyman, sebelum bekerja di Google DeepMind, Suleyman pernah bekerja sebagai penasehat bagi mantan walikota London, Ken Livingstone.
Google DeepMind Ioannis Antonoglou Mustafa Suleyman Martin Riedmiller
Mustafa Suleyman
Suleyman diperkirakan merupakan co - founder dari proyek Google DeepMind ini. Meski menjabat sebagai co - founder, Suleyman ternyata pernah memutuskan berhenti kuliah dari kampus ternama di Inggris Oxford University untuk mendirikan pusat konseling Muslim Youth Helpline.

3. Martin Riedmiller
Google DeepMind Ioannis Antonoglou Mustafa Suleyman Martin Riedmiller
Martin Riedmiller
Martin Ried miller sebelum bergabung dengan proyek Google DeepMind sembilan bulan yang lalu, pria yang mengaku sebagai Research Scientist ini pernah bekerja di bagian Robotics and Autonomous Learning System di University of Freiberg, Jerman.



No comments:

Post a Comment